Perangkat Pembelajaran


Apakah yang dimaksud dengan perangkat pembelajaran, trus apa pentingnya buat kita , adakah yang memiliki pertanyaan seperti itu. Mungkin untuk kita yang berprofesi sebagai pendidik atau guru, sudah barang tentu bukan merupakan hal yang asing kata-kata tersebut. Perangkat pembelajaran merupakan keseluruhan alat perlengkapan persiapan proses pembelajaran. Biasanya terdiri atas Silabus, Program Tahunan (Prota), Program Semester (Promes), KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal, dan RPP (Rencana pelaksanan pembelajaran).
Perangkat pembelajaran ini sangat penting. Pertama, ini merupakan patokan atau acuan dalam proses pembelajaran yang akan dilaksanakan, Kedua, Ini merupakan slah satu bagian dari administrasi seorang guru. Pentingnya administrasi guru ini berkaitan langsung dengan proses pengajuan sertifikasi profesi di kemudian hari. Karena administrasi guru ini merupakan salah satu bagian portofolio untuk mengajukan sertifikasi profesi khusus untuk profesi pendidik atau guru. Berikut contoh perangkat pembelajaran bisa anda download versi microsoft world dengan mengklik tautan ini:


semoga dapat bermanfaat....

Comments

Popular posts from this blog

Contoh Makalah budaya akademik, etos kerja, sikap terbuka serta adil dalam pandangan agama Islam

Contoh Proposal Panjat Pinang

UNSUR-UNSUR YANG TERKANDUNG DALAM ATMOSFER